Nah Dipertemuan Kali Ini Akan Sedikit Beda Ya Sobat,
Kali Ini Masbro7 Akan Kaih Tips Modifikasi Anti Ribet Dan Pastinya Low Budget.
Nah Sebelum Lanjut Masbro7 Akan Sedikit Kasih Ilmu Buat Kalian.
Yuk Simak...
Apa Sih Modifikasi Itu?...
Dilansir dari KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), Pengertian modifikasi yaitu pengubahan. Maksudnya, pengubahan dari bentuk semula. Adapun pengertian modifikasi motor yaitu pengubahan yang dilakukan pada kendaraan motor dari bentuk standar pabrik.
Pada kendaraan modifikasi, perubahan yang dilakukan tidak menyeluruh, melainkan hanya pada beberapa bagian bodi kendaraan saja. Selain itu, modifikasi pada kendaraan (motor atau mobil) dilakukan menggunakan barang jadi atau aftermarket.
Jadi, modifikasi kendaraan ini mengubah bentuk motor standar pabrik yang dilakukan dengan mengganti beberapa komponennya.
Nah Gimana Sobat Masbro7 Sudah Paham Bukan?.
Bagi Kalian Yang Mau Modifikasi Kendaraan Gausah Bingung Mau Modif Mulai Dari Mana.
Kali Ini Masbro7 Mau Kenalin Produk Yang Cocok Buat Kamu.
Rekomendasi Modifikasi Buat Pemula...
1.Covershock
Source: File-Document-Masbro7 |
Selain Untuk Modifikasi Covershock Juga Punya Fungsi Lo Sobat, Fungsinya sebagai pelindung batang as sokbreker depan dari debu, kotoran atau lontaran kerikil dari bagian depan.
2. Jalu As Roda
Source: File-Document-Masbro7 |
Ada Dua Fungsi Utama Dari Jalu As Roda, Berikut Fungsinya..
1.Sebagai Variasi Atau Dengan Kata Lain Jalu As Roda Lebih Condong Untuk Mempercantik Tampilan
2.Menutupi Mur Atau Baut As Roda
3. Selang Oli Gardan
Source: File-Document-Masbro7 |
Tidak Hanya Untuk Mempercantik Tampilan Saja Selang Ini Juga Mempunyai Peran/Fungsi Penting Untuk Motor.
Sesuai Dengan Namanya, Selang itu Berguna Membuang Hawa Panas Dari Dalam Gearbox Motor.
Selang Hawa Dari Gearbox Biasanya Disambungkan Ke Box Filter Udara,
Supaya Aliran Udara Panas Yang Dihasilkan Oleh Gear Ratio Mengalir sekaligus Mencegah Air dan Kotoran masuk ke dalam Gardan.
4. Winglet
Source: File-Document-Masbro7 |
Selain Untuk Mempercantik Tampilan Motor Winglet Juga Punya Fungsi Penting Ya Sobat.
Secara fungsi, winglet memiliki tugas penting dalam meningkatkan sektor aerodinamika motor dengan mengurangi angka koefisien drag, atau hambatan udara.
Dengan begitu motor dapat lebih bebas melaju tampa hambatan angin.
5. Spion Tomok V2
Source: File-Document-Masbro7 |
Model Spion Ini Memang Cukup Sporty Hingga Menjadikan Motor Seperti Sporty Look, Batang Spion Tomok Terbuat Dari Logam Dengan Kualitas Visor Yang Baik Membuat Spion Ini Tahan Akan Getaran.
Fungsi Visibilitas Dari Kaca Spionnya Sendiri Tak Kalah Dengan Kaca Spion Standard/Bawaan Motor.
Nah Gimana Sobat Tertarik Kah Anda Untuk Mencoba Modifikasi?
Sekian Yang Bisa Masbro7 Sampaikan Sampai Jumpa Dilain Waktu...
Nah Untuk Untuk Pembelian Produk Kami Rekomendasikan Ke- app.Masbro7.com